ALASAN LANSIA BEKERJA DI PASAR 16 ILIR KOTA PALEMBANG : PERSPEKTIF TEORI STRUKTURASI
Abstract
Penelitian ini membahas tentang alasan lansia bekerja di Pasar 16 Ilir Kota Palembang dalam perspektif teori Strukturasi Antony Giddens yang dimana jika kita berbicara teori strukturasi berarati kita berbicara tentang praktik sosial yang dimana menurut Giddens praktik sosial adalah suatu aktivitas yang berulang yang terbentuk dari struktur atau aturan (rule) dan sumber daya (resourch) dan terpola dalam lintas ruang dan waktu yang dapat menjadi suatu kebiasaan. Penelitian ini menyajikan hasil penelitian tentang struktur apa yang menjadi alasan dari lansia yang bekerja di Pasar 16 Ilir Kota Palembang untuk tetap bekerja di hari tuanya dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa struktur yang menjadi alasan lansia yang bekerja di Pasar 26 Ilir Kota Palembang untuk tetap bekerja di hari tuanya adalah struktur agama (rule), struktur budaya (rule), struktuk ekonomi (resourch) dan Modal Sosial (resourch).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Affandi, Moch. 2009. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penduduk Lanjut Usia Memilih Untuk Bekerja”. Journal of Indonesian Applied Economics, Vol. 3 No. 2 Oktober 2009, 99-110.
Afrizal, 2014. Metode Penelitian Kualitatif: Sebuah Upaya Mendukung Penggunaan Penelitian Kualitatif Dalam Berbagai Disiplin Ilmu . Jakarta: Rajawali Pers.
BPS. Badan Pusat Statistik. 2020. Statistik Penduduk lanjut Usia Tahun 2020. Jakarta Pusat : Badan Pusat Statistik
Anonim, 2018. Statistik Penduduk lansia Sumatera Selatan 2018. Palembang : Badan Pusat Statistik.
Syahra, Rusydi. 2003. “Modal sosial: Konsep dan Aplikasi”, Jurnal Masyarakat dan Budaya, Vol 5 (1): 1-22.
DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v16i2.1235
Refbacks
- There are currently no refbacks.
____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH
ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats