PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MACROMEDIA FLASH 8 DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ISLAM TERPADU SUBULUSSALAM

Galih Yudha Saputra, Zainuddin Untu, Supriono Supriono, Hario Jati Setyadi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan mengetahui kelayakan media pembelajaran berbasis Macromedia Flash 8 di Sekolah Menengah Kejuruan Islam Terpadu Subulussalam tahun ajaran 2020. Jenis penelitian yang digunakan adalah Borg And Gall yang terdiri dari lima tahapan. Pada tahap analisis dilakukan studi literatur dan studi lapangan, kemudian mendesain media pembelajaran dengan membuat flowchart dan storyboard. setelah itu, dilanjutkan dengan membuat media tersebut sesuai desain yang telah dibuat lalu divalidasi oleh 1 ahli materi dan 2 ahli media. Selanjutnya implementasi yaitu melihat kelayakan serta membuat laporan. Subjek pada penelitian ini ialah hanya sampai kepada ahli media dan ahli materi dengan angket terbuka dan tertutup, studi literatur dan studi lapangan menggunakan angket terbuka dan tertutup. Hasil penelitian ini adalah: 1) Pengembangan media pembelajaran komputer berbasis macromedia flash 8 pada pokok bahasan konsep jaringan komputer, 2) Uji kelayakan dapat dilihat pada perolehan hasil angket pengujian oleh ahli materi dengan skor 83 % dari keseluruhan aspek yang termasuk dalam kategori “Sangat Layak”, oleh ahli media diperoleh skor 72 % yang termasuk kedalam kategori “Layak”.


Keywords


Media Pembelajaran Komputer, Macromedia Flash 8 & Konsep Jaringan Komputer

Full Text:

PDF

References


D. Rosita and Dikcita, "PENGEMBANGAN MEDIA PEBELAJARAN AUGMENTED REALITY BERBASIS ANDROID MATA PELAJARAN SEJARAH," MEDIA BINA ILMIAH, vol. 15, no. 2, pp. 4305-4314, 2020.

A. Rustandi, Asyril and N. Hikma, "PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID PADA MATA PELAJARAN SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL KELAS X SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN TEKNOLOGI INFORMASI AIRLANGGA TAHUN AJARAN 2020/2021," Media Bina Ilmiah, vol. 15, no. 2, pp. 4085-4092, 2020.

Suriaty and H. A. Prakasa, "PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS DALAM PENGENALAN KOMUNIKASI UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR," Media Bina Ilmiah, vol. 15, no. 2, pp. 4093-4100, 2020.

D. d. A. Zain, Strategi Belajar Mengajar., Jakart: Rineka Cipta, 2010.

Hariyanto and Suyono, Belajar dan Pembelajran, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2015.

Y. Munadi, Media Pembelajaran, Jakarta: GP Press Group, 2013.

Musfiqon, Pengembangan Media dan Sumber Pembelajaran, Jakarta: Prestasi Pustakarya, 2012.

H. Nurbiyanto, Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Macromedia Flash Profesional 8 Pada Standar Kompetensi Perbaikan Sistem Kemudi Kelas XI Di SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL, Yogyakarta: Universitas Negri Yogyakarta, 2016.

Surono, Pengembangan Media Pembelajaran Macromedia Flash Pada Kompetensi Mengelas Dengan Oksi Asitilen di SMK Muhammadiyah Prambanan, Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta, 2011.

W. Susilowati, "Pengembangan Program Macromedia Flash 8 Pembelajaran Fisika Di SMA," Journal Penelitian Dan Evaluasi, vol. 10, no. 2, 2007.

N. Syaodih, Metode Penelitian Pendidikan, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011.

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan, Bandung: Alfabeta, 2015.

S. Saehana and Darsikin, "Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Komputer Untuk Siswa SMP KELAS VIII," Jurnal Ilmiah Universitas Tadulako, vol. 3, no. 1, 2015.

Nasution, Metode Research (Penelitian Ilmiah), Jakarta: Bumi Aksara, 2012.

F. Mubarok, Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Mobile Aplication Menggunakan APP Invertor Pada Mata Pelajaran Matematika Teknik Untuk Siswa Kelas X Studu Kelahiran TGB SMK Negeri 3 Yogyakarta, Yogyakarta: UNY, 2015.




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v15i9.1327

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats