PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ARTICULATE STORYLINE 3
Abstract
Media pembelajaran harus dikemas semenarik mungkin agar siswa bisa berlama-lama mempelajari suatu materi. Salah satu media pembelajaran yang sering dipakai untuk mengatasi masalah rendahnya minat siswa dalam membawa buku ke sekolah adalah pegembangan media berupa buku saku. Buku saku dinilai memudahkan siswa untuk belajar namun buku saku konvensional memiliki kelemahan yaitu mudah hilang dan masih menggunakan kertas. Kurang variatifnya media yang dibagikan bukan semata-mata kesalahan guru, namun karena kurang mengoptimalkan perkembangan teknologi. Uji kelayakan dapat dilihat perolehan hasil angket pengujian yang diberikan kepada 3 ahli validasi media didapatkan nilai sebesar 61 kategori layak, untuk perolehan hasil angket pengujian program diberikan kepada 1 ahli validasi materi didapatkan nilai sebesar 56 kategori sangat layak, dan untuk perolehan hasil angket pengujian program yang diberikan kepada 30 siswa didapatkan nilai sebesar 79,1 kategori sangat layak. Berdasarkan hasil uji kelayakan tersebut dapat disimpulkan bahwa pengembangan media pembelajaran mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Pada Kelas VII Di SMP Negeri 41 Samarinda
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andi rustandi, Asyril, Nurul Hikmah. 2020. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Pada Mata Pelajaran Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas X Sekolah menengah Kejuruan Teknologi Informasi Airlangga Tahun Ajaran 2020/2021. (Online) Diakses 31 Agustus 2021 pukul 16:40 WITA.
Ariesto, Hadi Sutopo. 2003. Multimedia Interaktif dan Flash. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Arsyad, Azhar. 2013. Media Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers
Dewi Nugraheni, Tri. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Articulate Storyline Pada Mata Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas X di SMK Negeri 1 Kebumen. (Online) Diakses Maret 2 Maret 2021 11.00 WITA.
Dra Suriaty, Herlambang Adi Prakarsa. 2020. Pengembangan Media Pembelajaran Bahasa Inggris Dalam Pengenalan Komunikasi Untuk Siswa Sekolah Dasar. http://ejurnal.binawakya.or.id/index.php/MBI/article/view/881. (Online) Diakses 31 Agustus 2021 pukul 15:00 WITA.
Dwi Anugrah, Septiani. 2014. Pengaruh Penerapan Articulate Storyline Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Rancang Bangun Jaringan. (Online) Diakses 2 Maret 2021 Pukul 9.00 WITA.
Indra Purnama, Saputra dan Putu Asto, I Gusti. 2014. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Software Articulate Storyline Pada Mata Pelajaran Teknik Elektronika Dasar Kelas X TEI 1 Di SMK Negeri 2 Probolinggo. (Online) Diakses 2 Maret 2021 12:00 WITA.
Ivan Yulietmi, loc. Cit.
Jajang Kurniawan, “Modul Tutorial Instal Sofware Ofline-Online Learning” http://www.slideshare.net/JajangKurniawan1/modul-articulate
Kustandi, Cecep dan Bambang Sudjipto. 2013. Media Pembelajaran Manual dan Digital Edisi Kedua. Bogor: Ghalia Indonesia.
Munadi, Yudhi. 2013. Media Pembelajaran Sebuah Pendekatan Baru. Jakarta: Referensi
Niken Ariani dan Dany Haryanto, op. cit., hlm. 11.
Sudjana, Nana dan Rivai, Ahmad. 2015. Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algensindo.
Sugiyono. 2015. Metode Peneltian Kombinasi. Bandung: Alfaebeta.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta CV.
Sukiman. 2012. Pengembangan Media Pembelajaran. Yogyakarta: Pedegogja.
Tegeh, I Made, dkk. 2014. Model Penelitian Pengembangan. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Tierssoldier, “Articulate Storyline Software” http://rainatais2014.blogspot.com/2014/05/ArticulateStoryline-software-tugas-iv.html
Mohammad Ali & Muhammad Asrori. 2014. Metodologi dan Aplikasi Riset Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Borg W.R. and Gall M.D., Educational Research: An Introduction, 4th edition (London: Longman Inc., 1983).
Asim. 2001. Sistematika Penelitian Pengembangan. Malang: Lembaga PenelitianUniversitas Negeri Malang.
Suhadi, Ibnu. 2001. Kebijakan Penelitian Perguruan. Malang: Lembaga PenelitianUniversitas Negeri Malang.
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Mohammad Ali & Muhammad Asrori. 2014. Metodologi dan Aplikasi Riset. Pendidikan,Jakarta: PT Bumi Aksara.
Zainal Arifin. 2012. Model Penelitian dan Pengembangan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v15i8.1379
Refbacks
- There are currently no refbacks.
____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH
ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats