PENINGKATAN HASIL BELAJAR KETRAMPILAN DAN PENGETAHUAN BIDANG STUDY IPS MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PESERTA DIDIK KELAS IX G SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2017/2018 DI SMPN 10 MATARAM
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui peningkatan aktifitas hasil belajar ketrampilan dan pengetahuan peserta didik setelah menerapkan pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw pada bidang study IPS pada kelas IX G semester Ganjiltahun pelajaran 2017/2018 di SMPN 10Mataram. Manfaat penelitian ini adalah meningkatkan ketrampilan dan aktifitas peserta didik untuk mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah ,sekaligus dapat meningkakan kerjasama untuk menyelesaikan masalah dalam pelajaran, IPS di kelas IX G SMPN 10 Mataram dan bagi guru diharapkan penelitian ini dapat menambah pengetahuan dan ketrampilan seorang guru, dalam menerapkan berbagai model dan pendekatan pembelajaran di kelas, sebagai upaya ilmiah untuk meningkatkan pengembangan keprofesional keberkelanjutan (PKB) bagi guru – guru IPS. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus , masing-masing siklus kegiatannya adalah ; perencanaan,pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Hasil akhir tindakan pada siklus II menunjukkan bahwa hasil akhir observasi guru rata-rata 4.25, Nilai ketrmpilan 80, hasil belajar pengetahuan ( 80). Hasil tersebut sudah melampaui indikator keberhasilan yaitu ( ≥ 4,00 ) untuk ubservasi guru, ) dan KKM ( ≥ 75) untuk hasil belajar keterampiln dan pengetahuan Karena indikator keberhasilan telah tecapai maka peneltian dicukupkan pada siklus II.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
A.Azis Wahab. 1989. Evaluasi Pendidikan , LPPMP FPIPS IKIP Bandung.
Arikunto, s. 2009, Penelitan Tindakan Kelas, Jakarta : Bumi Aksara
-----------------,2005 Materi Pelatihan Intgegrasi IPS DEPDIKNAS Direktoran pendidikan Dasar dan menengah Dikrektorat pendidikan lanjutan Pertama .
Awan Mutakin (1998) Model Pembelajaran IPS. Jakarta: P3MTK-Ditjen Dikti.
Zaenal Aqib, 2002 , Profesionalisme guru dalam Pembelajaran,Surabaya : Insan Cendekia.
Surjadi.1983. Membuat Siswa Aktif Belajar, Bandung : Angkasa blog’er Ulum :keaktifan belajar siswa
(https://id.wikipedia.org/wiki/Model Pembelajaran Jigsaw)
http://model pembelajaran mukhlis. blogspot.co.id/2015/09/ pengertian -langkah-langkah-kelebihan_ 85.html
DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v13i5.190
Refbacks
- There are currently no refbacks.
____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH
ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats