PENGGUNAAN MEDIA TEKATTEKI SILANG (TTS) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA HINDU SEKOLAH DASAR NEGERI 2 SURANADI TAHUN PELAJARAN 2017/2018

I Made Suartana

Abstract


Rumusan  masalah yang diajukan dalam penelitian ini adalah : Apakah ada Penggunaan  Media Teka-Teki Silang (TTS) untuk meningkatkan  Hasil Belajar Siswa Hindu Sekolah Dasar Negeri 2 Suranadi  Tahun Pelajaran 2017/2018?. Adapun prosedur yang dimaksud adalah tindakan yang berupa peningkatan kemampuan menulis dengan menggunakan metode inkuiri pada siswa Kelas IV dan V SDN 2 Suranadi  tahun pelajaran 2017/2018. Dalam peningkatan kemampuan teka-teki silang tersebut digunakan tindakan berulang atau siklus. Setiap siklus terdiri atas empat langkah, yaitu: a) perencanaan, yaitu merumuskan masalah, menentukan tujuan dan metode penelitian serta membuat rencana tindakan; b) pelaksanaan tindakan, yaitu tindakan sebagai upaya untuk melakukan perubahan; c) observasi dan evaluasi, dilakukan secara sistematis untuk mengamati hasil atau pengaruh tindakan terhadap proses dan hasil belajar; dan d) refleksi, yaitu mengkaji dan mempertimbangkan hasil atau pengaruh tindakan yang dilakukan. Berdasarkan pembahasan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode inkuiri sebagai salah satu metode pembelajaran Agama Hindu dapat meningkatkan kemampuan hasil belajar siswa kelas IV, V SDN 2 Suranadi Kecamatan Narmada tahun Pelajaran 2017/2018.  Hal tersebut dapat dilihat dari peningkatan kemampuan siswa pada siklus I dan siklus II, yaitu: Untuk ketuntasan klasikal  pada siklus I dan II  adalah pada siklus I sebanyak 74,07% dengan rata-rata kelas 72,48.  sedangkan pada siklus II sebanyak 96.30 %  siswa mendapat nilai di atas 60 dengan rata-rata 80,18. Hasil ini menunjukan bahwa hipotesis tindakan dinyatakan diterima dan penelitian dinyatakan tuntas


Keywords


Media Teka-Teki Silang (TTS), Hasil Belajar

Full Text:

PDF

References


Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik Edisi Revisi V, Jakarta : Renika Cipta

Aqib, Zainal. 2002. Profesionalisme Guru Dalam Pembelajaran. Surabaya: Ihsan Cendikia.

Ainamulyana. 2017 . Pengertian metode pembelajaran. Blogspot.com

Ariatmancool. 2017 . Makalah tentang metode pembelajaran. Blogspot.com

Arsyad. 2002. Media Pembelajaran. Jakarta : PT Rajagrafindo Persada

Cepi, Riyana. 2009. Media Pembelajaran, Bandung: CV Wacana Prima.

Djamarah, Saeful B & Zain, Aswan. 2006, Strategi Belajar Mengajar Jakarta: Rineka Cipta.

Harmi, Hendra. 2010. Perencanaan Sistem Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Ibrahim, 2011. Kurikulum & Pembelajaran. Bandung: PT Rajagrafindo Persada.

Narbuko. 2005. Metodologi Penelitian. Jakarta : PT Bumi Aksara

Niahidayanti. 2009. Manfaat Teka-teki silang Sebagai Penambah Wawasan Dan Mengasah Kemampuan. Blogspot.com

Nurkancana, Wayan. 1991. Evaluasi pendidikan. Surabaya: Usaha Nasional.

Riyanto. 2001. Metodologi Penelitian Pendidikan Surabaya : Anggota IKAPI

Sadiman DKK. 1984. Media Pendidikan. Jakarta : PT Rajagrafindo Persada

Hadi, Sutrisno. 2003. Statistik. Yogjakarta : Andi




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v13i6.197

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats