PENGUATAN KARAKTER KREATIF DAN KEMANDIRIAN MELALUI PEMBELAJARAN PKWU DI SMA ISLAM SGJ

Basuki Nugroho, Nafik Ummurul Hadi, Abdul Roziq Asrori

Abstract


Berdasarkan data BP/BK siswa yang melanjutkan keperguruan tinggi setelah lulus dari SMA Islam Sunan Gunung Jati Ngunut tahun 2018 kurang lebih 40 %. Sementara itu angka prosentase pengangguran terbuka lulusan SMA berdasar data BPS mencapai 7,95 % dari 12 juta lebih lulusan SMA tahun 2018. Penelitian  dilaksanakan untuk mendeskripsikan penguatan karakter kreatifitas dan kemandirian melalui pembelajaran pendidikan Prakarya dan Kewirausahaan ( PKWU ) di SMA Islam Sunan Gunung Jati Pondok Pesantren Hidayatul Mubtadhien Ngunut. Penelitian ini menggunakan metoda kualitatif dengan pendekatan studi kasus, sumber data menggunakan informan dari siswa, guru, kepala sekolah,pengasuh pondok pesantren .  Keabsahan data penelitian ini menggunakan dua macam triangulasi yaitu triangulasi sumber data dan triangulasi teknik penggumpulan data. Analisis data dengan menerapkan model interaktif melalui pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menggambarkan bahwa penguatan karakter kreatif dan kemandirian dari perencanaan sampai dengan implementasi dapat dilaksanakan.. Penyelesaian hasil karya dilakukan secara mandiri saat jam praktek atau di asrama pondok pesantren. Jadi implementasi penguatan karakter kreatif dan kemandirian siswa melalui pembelajaran prakarya dan kewirausahaan dapat dilakukan saat jam belajar dan diluar jam pelajaran.


Keywords


Implementasi, Penguatan, Karakter Kreatif & Karakter Kemandiri

Full Text:

PDF

References


Z. Dhofir, “Tradisi Pesantren,” vol. 1, p. h 44-60, 2003.

H. P. Daulay, Historisitas dan Eksistensi Pesantren dan Madrasah.Yogyakarta.PT Tiara Wacana. 2001.

Teguh Jiwa Brata, “https://www.jawapos.com/ekonomi/05/11/ 2018/tingkat-pengangguran-lulusan-sma- dan-smk-paling-besar/,” Jawa pos.com, 2018. .

B. P. Siregar, “https://www.wartaekonomi.co.id/entrepren eur/26/11/2018/jumlah-pengusaha- indonesia-masih-tertinggal-dari- singapura.html,” WARTA EKONOMI.CO.ID, 2018. .

A. Y. Widyastutik, “https:/ww.tempo.co/bisnis/22/06/2020/202 1-bappenas-prediksi-jumlah-pengangguran-

capai-127-juta-orang/full&view=ok,” 2020.

P. RI, Undang-Undang No 20 Tahun 2003 Tentang Sisitem Pendidikan Nasional. .

R. Listyarti, “Pendidikan Karakter Dalam Metode Aktif, Inovatif dan Kreatif,” vol. Esensi, p. h. 4-6, 2012.

Lickona, Thomas. Educating for Character. Terjemahan Lita S. Pendidikan Karakter. Bandung: Nusa Media.2013. .

Neolaka, Amos dan Grace Amialia A. Neolaka. Landasan Pendidikan Dasar Pengenalan Diri Sendiri Menuju Perubahan Hidup. Depok: Kencana.2017. .

Hairunisya, N. (2018). Analysis of Lesson Plan, Learning Process, Teacher Competence Based on The Indonesian Economics. Dinamika Pendidikan. https://doi.org/10.15294/dp.v13i1.13617

Zubaedi, . Desain Pendidikan Karakter : Konsepsi dan Aplikasinya Dalam. Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.2011. . .

R. S. Pambudi, “Implementasi Pendidikan Karakter di sekolah kreatif si Doel,” 2017.

T. H. Eka Mufidah, Nur Jannah, Heri Suwignyo, “Analisis Nilai-nilai Karakter Hasil Karya Menulis Kreatif Siswa,” J. Pendidik. Teor. Penelitian, dan Pengemb., vol. 4, no. 2, pp. 149—155-155, 2019.

Riyanto, Y. Paradigma Baru Pembelajaran: Sebagai Referensi Bagi Guru/Pendidik dalam Implementasi Pembelajaran yang Efektif dan Berkualitas. Jakarta: Penerbit Kencana.2010. .

Djupanda, H., Kendek, Y., & Darmadi, I, W., Djupanda, H., Kendek, Y., & Darmadi, I, W., “Analisis Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa Sma Dalam Memecahkan Masalah Fisika. Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako (JPFT), 3–8.2015.,” vol. 3, no. 2, 2015.

Desmita, Psikologi Perkembangan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2008.

Yamin, M., & Jamilah Sabri Sanan. Panduan PAUD (cet ke 1). Ciputat: Gaung Persada Press Group. 2013.

G. Setiawan, Implementasi dalam Birokrasi.Pembangunan. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2004.

Presiden, Peraturan Presiden No 87 Tentang Gerakan Nasional Revolusi Mental. 2017.

Sahlan, Asmaun dan Angga, Teguh Prastyo., Desain Pembelajaran Berbasis Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Ar-Ruz Media. 2012.

Samani, Muchlas, dan Hariyanto.,

Pendidikan Karakter. 2013.

Kemdikbud, Permendikbud No 103 Tentang Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. 2014.

Sugiyono, Memahami Penelitian Kualitatif: Dilengkapi contoh proposal dan Laporan Penelitian., 12th ed. Bandung, 2016.




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v15i5.853

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats