SMART HUMIDISINFECT ROOM/GATE BERBASIS THERMAL CAMERA

Ivan Tri Wibowo, Eddy Nurraharjo

Abstract


COVID-19 (coronavirus disease 2019) adalah penyakit yang disebabkan oleh jenis coronavirus baru yaitu Sars-CoV-2. COVID-19 ini dapat menimbulkan gejala gangguan pernafasan akut seperti demam diatas 38°C, batuk dan sesak nafas bagi manusia. Untuk meminimalisir proses penyebaran virus, sangatlah disarankan selalu menjaga kebersihan dengan rajin mencuci tangan, membersihkan lingkungan, rumah, kendaraan, serta menjaga jarak aman antar manusia.  Dilakukannya pembersihan dapat menghilangkan patogen pada permukaan yang terkontaminasi dan hal ini merupakan langkah awal yang penting dalam proses disinfeksi. Penyemprotan disinfektan dapat dilakukan secara manual maupun otomatis, namun penyemprotan secara otomatis menjadi cara yang lebih efisien dan menghemat tenaga. Oleh karena itu, pembuatan alat “Smart Humidisinfect Room/Gate Berbasis Thermal Camera” ini menjadi salah satu solusi untuk meminimalisir penyebaran virus covid-19 karena sistem ini dapat mendeteksi seseorang yang memiliki suhu normal dan diatas normal dengan tingkat akurasi 92-97%. Sistem ini juga berfungsi untuk melakukan pembersihan dasar yaitu dengan cara melakukan penyemprotan cairan disinfectan secara otomatis.


Keywords


Disinfectan Otomatis, Thermal Kamera AMG8833, Arduino Uno

Full Text:

PDF

References


Trisetiyanto, A.N., 2020, Rancang Bangun Alat Penyemprot Disenfektan Otomatis Untuk Mencegah Penyebaran Virus Corona, http://e-journal.ivet.ac.id/index.php/jiptika/article/view/1216/883, diakses tgl 6 Juni 2021

Wahyu, M.F.W. A., 2020, Sistem Pengukuran Suhu Tubuh Menggunakan Camera Thermal AMG8833 Untuk Mengidentifikasi Orang Sakit, https://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/5265/13/15410200029-2020-UNIVERSITAS-DINAMIKA.pdf, diakses tgl 6 Juni 2021

Rivai, M., 2019, Implementasi Thermal Camera pada Pengaturan Pendingin Ruangan, https://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik/article/download/43131/5753, diakses tgl 8 juni 2021

Andrian, S.M., 2020, Desain Sistem Otomasi Bilik Disinfektan Berbasis Arduino Uno, https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/eeict/article/view/4565/2827, diakses tgl 8 Juni 2021

Ridhani FD, 2020, Purwarupa Penghangat Bayi Dengan Elemen Pemanas Keramik, Sensor Thermopile AMG8833 dan ESP32, http://semnas.poltekkesdepkes-sby.ac.id/index.php/2020/article/view/171, diakses tgl 18 Juni 2021

Lonescu VM, 2020, Low cost thermal sensor array for wide area monitoring, https://ieeexplore.ieee.org/abstract/document/9223193/, diakses tgl 18 Juni 2021




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v16i4.1168

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats