ANALISIS PERANAN SEKTOR PERTANIAN TERHADAP PEREKONOMIAN DI SULAWESI TENGAH TAHUN 2014-2018

Nurnaningsih Nurnaningsih, Armin Muis

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pergeseran pertumbuhan sektor pertanian pada struktur perekonomian di Sulawesi Tengah Tahun 2014-2018 dan untuk mengetahui dan menganalisis Subsektor yang menjadi Basis dan unggulan dalam sektor pertanian di Sulawesi Tengah Tahun 2014-2018. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa data time series. Data diperoleh dari BPS Sulawesi Tengah, BPS Indonesia dan instansi terkait lainnya yang berhubungan dengan penelitian ini, dengan metode analisis Shift Share (SSA) dan Location Quotient (LQ). Hasil analisis Shift Share selama periode 2014-2018 yang terdiri dari 3 (tiga) kompenen yaitu Nasional Share ditemukan hasil bahwa nilai tambah absolut PDRB Provinsi Sulawesi Tengah sebesar Rp. 14.817.332,89 Juta. Berdasarkan nilai Proportional Shiftnya bahwa subsector pada sektor pertanian yang memiliki dampak bauran industry positif  hanya sektor perikanan. Berdasarkan Differential Shift bahwa hampir semua subsector pada sektor pertanian memiliki tingkat kekompetitifan yang tinggi kecuali subsector tanaman pangan. Hasil analisis Location Quotient (LQ), ditemukan hasil bahwa secara keseluruhan subsector dari sektor pertanian merupakan sektor basis. Dengan menggunakan overlay dari nilai SS Adan LQ ditemukan hasil bahwa subsector perikanan memiliki keunggulan karena selain nilai LQ > 1, sektor ini juga memiliki nilai bauran dan kekometitifan yang yang positif sehingga disimpulkan bahwa sektor pertanian khusunya subsector perikanan memiliki peranan penting dalam perekonomian di Sulawesi Tengah Tahun 2014-2018


Keywords


Peranan, Sektor Pertanian, Subsektor, Nasional Share, Proportional Shift, Differential Shift, Location Quotient

Full Text:

PDF

References


Anonim, 2009. Identifikasi Potensi Ekonomi Masyarakat Kabupaten Tapin. Bab 4. Identifikasi Produk/Komoditas Unggulan. Eprint.ulm.ac.id

Anonim, 2012. Sulawesi Tengah Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Anonim, 2013. Sulawesi Tengah Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Anonim, 2014. Sulawesi Tengah Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Anonim, 2015. Sulawesi Tengah Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Anonim, 2016. Sulawesi Tengah Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Anonim, 2017. Sulawesi Tengah Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Anonim, 2017. Rencana Strategi Kementerian Tanaman Pangan 2015-2019.

Aswandi Haerul, Kuncoro Mudrajat. 2002. Evaluasi Penetapan Kawasan Andalan: Studi Empiris di Kalimantan Selatan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia Vol. 17 No. 1. 2002, hal 27-45

Arsyad Lincolin. 2010. Ekonomi Pembangunan. Edisi kelima. Penerbit Unit Penerbit dan Percetakan STIM YKPN Yokyakarta.

Hanafie, Rita. 2010. Pengantar Ekonomi Pertanian. Edisi 1. C.V Andi Offset. Yokyakarta

Handewi Rachman. 2003. Penentuan Komoditas Unggulan Nasional di tingkat Provinsi. Makalah Lokakarya”Sintesis Komoditas Unggulan Nasiona”. Bogor

Hidayah, Ismatul. 2010. Analisis Prioritas Komoditas Unggulan Perkebunan Daerah Kabupaten Buru. Agrika, Volume 4 Nomor 1.

Jhingan, M.L. 1999. Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan. Penerjamah D. Guritno. Edisi 1 Cetakan ke 7. PT RajaGrafindo Persada, Jakarta

Kuncoro Mudrajat. 2012. Perencanaan daerah: Bagaimana Membangun Ekonomi Lokal, Kota, dan Kawasan. Penerbit Salemba Empat. Jakarta

Kuncoro Mudrajat. 2004. Otonomi dan Pembangunan Daerah: Reformasi, Perencanaan, Strategi dan Peluang. Penerbit Erlangga Jakarta

Rosalyn Tamba, Indira. 2016. Analisis Peranan Sektor Pertanian Pada Perekonomian Sulawesi Tengah Indonesia

Rustiadi E, dkk. 2011. Perencanaan dan Pengembanngan Wilayah. Edisi kedua. Penerbit Yayasan Pustaka Obor Indonesia. Jakarta.

Setiono, Dedi NS. 2011. Ekonomi Pengembangan Wilayah. Teori dan Aplikasi. Cetakan Pertama. Penerbit LPFE UI. Jakarta

Sjahrizal, 2012. Ekonomi Wilayah dan Perkotaan. Penerbit Devisi Buku Perguruan Tinggi PT Raja Grafindo Persada. Jakarta

Sri Mei Ningsih, Eko. 2010. Analisis Komoditi Unggulan Sektor pertanian Kabupaten Sukoharjo Sebelum dan Selama Otonomi Daerah. Tesis Program Pascasarjana Fakultas Ekonomi Universiras Sebelas maret. Surakarta

Sucipto, Unijoyo Romadhon. 2008. Pemetaan Wilayah Komoditas Pertanian di Kecamatan tanah Merah Kabupaten Bangkalan. Embryo Vol. 5 No. 1 ISSN. 0216-0188

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alvabeta, cv. Bandung

Syahroni. 2016. Analisis Peranan Sektor Pertanian Dalam Perekonomian Kabupaten Sarolangun. e-Jurnal Perspektif Ekonomi dan Pembangunan Daerah Vol. 5. No.1, Januari – April 2016 ISSN: 2303-1255 (online)

Tampun, Jessi S2014. Peranan Sektor Pertanian Dalam Pembangunan Wilayah Kota Tomohon

Tarigan, Robinson. 2005. Ekonomi Regional, Toeri dan Aplikasi. Edisi Revisi. Penerbit Bumi Aksara. Jakarta

Todaro. Michael P. 2003. Pembangunan Ekonomi Dunia Ketiga. Edisi Ketiga Jilid 2. Penebit Erlangga Jakarta

Ufira Isbah, dan Rita Yani Iyan (2016) meneliti dengan judul Analisis Peran Sektor Pertanian Dalam Perekonomian Dan Kesempatan Kerja Di Provinsi Riau

Widodo, Tri. 2006. Perencanaan Pembangunan: Aplikasi Komputer (Era Otonomi Daerah), UPP STIM YKPN. Yokyakarta

Yusuf, A. Muri. 2014. Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan. Edisi Pertama. Prenadamedia Group. Jakarta




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v16i3.1486

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats