STRATEGI PELAYANAN PRIMA BAGI PELANGGAN VILLA AIR BALI BOUTIQUE RESORT AND SPA

Anak Agung Sasmita Dewi, Budi Susanto, I Putu Budiarta

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rasa ingin tahu penulis terhadap respon pelanggan Villa Air Bali Boutique Resort and Spa dari segi loyalitas pelanggan. Hal ini dikarenakan Villa Air Bali Boutique Resort and Spa memiliki pelanggan yang loyal terhadap pelayanan yang diberikan meskipun di Bali khususnya daerah Seminyak juga banyak terdapat villa resort yang menawarkan pelayanan baik dengan harga lebih murah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pelayanan prima terhadap loyalitas pelanggan. Teknik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan jenis purposive sampling. Responden dalam penelitian ini berjumlah 100 responden. Analisis yang digunakan dalam penelitian adalah analisis kuantitatif dengan menggunakan software SPSS versi 17.0 for Windows, di mana sebelumnya dilakukan uji validitas, reliabilitas, analisis regresi berganda, uji t, uji F, dan koefisien determinasi berganda terlebih dahulu. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelayanan prima (X1) dan harga (X2) secara parsial maupun simultan bisa meningkatkan loyalitas pelanggan (Y).


Keywords


Pelayanan Prima, Harga & Loyalitas Pelanggan.

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi, 2006. Metodelogi penelitian. Yogyakarta: Bina Aksara

Asih, N.S., Nuridja, I.M. and Zukhri, A., 2016.Pengaruh Pelayanan Prima (Service Excellent) terhadap Kepuasan Pelanggan Salon Agata Singaraja. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 7(2).

Barata, A.A., 2003. Dasar-dasar pelayanan prima.Elex Media Komputindo.

Griffin, J. 2002. Customer Loyalty Menumbuhkan dan Mempertahankan Kesetiaan Pelanggan. Jakarta: Erlangga.

Irnandha, A., 2016. Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Yang Dimediasi Oleh Kepuasan Pelanggan Jasa Pengiriman Jalur Darat (Studi Kasus Kepuasan Pelanggan Jne Cabang Hijrah Sagan Yogyakarta). Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia (JMBI), 5(6), pp.660-669.

Kartika, Dwi, Syafitri, Dea Ariesta. (tt). Efektivitas Pelayanan Prima (Service Excellence) Terhadap Kepuasan Pelanggan Yang Berdampak Pada Loyalitas Pelanggan Pada Toko Obat Dewi Farma.

Kartika, E.W. and Kaihatu, T.S., 2012. Analisa pengaruh kualitas layanan terhadap loyalitas pelanggan di laundry 5ASEC Surabaya. Jurnal Manajemen Perhotelan, 4(2), pp.45-57.

Kotler, Philip. 2005. Manajamen Pemasaran, Jilid 1 dan 2. Jakarta: PT. IndeksKelompok Gramedia.

Kotler, Philip & Kevin Lane, Keller. 2012. Marketing Management Edisi 14, Global Edition. New Jersy : Prentice Hall.

Lupiyoadi,R., 2008. Manajemen Pemasaran Jasa. Salemba, Jakarta.

Nisa, K., 2012. Pengaruh Kepuasan Pelayanan, Lokasi, dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan PT. Pos Indonesia (Persero) Sidoarjo. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 1(2).

Saputra, F.A., Nugraha, H.S. and Widiartanto, W., 2015. Pengaruh Pelayanan Prima Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Pada Pelanggan Layanan PT. Pos Indonesia Semarang). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 4(3), pp.216-223..

Senjaya, V., 2013. Pengaruh Customer Experience Quality Terhadap Customer Satisfaction & Customer Loyalty Di Kafe Excelso Tunjungan Plaza Surabaya: Perspektif B2C. Jurnal Strategi Pemasaran, 1(1).

Suantari, I.G.A.A.W., 2015. VILLA RESORT DI TULAMBEN KARANGASEM(Doctoral dissertation, Universitas Udayana).

Sugiyono, Prof. Dr., 2016. Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta

Yusup, M. and SUTOPO, S., 2011.Analisis Pengaruh Promosi, Harga, Kualitas Produk Dan Layanan Purna Jual Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda (Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang). (Doctoral dissertation, Universitas Diponegoro).




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v13i10.246

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats