RETORIKA POLITIK CALON LEGISLATIF HINDU PARTAI DEMOKRASI INDONESIA PERJUANGAN DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KOTA MATARAM DALAM PEMILIHAN UMUM 2014

Sayu Kadek Jelantik

Abstract


Retorika politik yang dilakukan oleh Calon legislatif Hindu PDIP DPRD Kota Mataram bertujuan untuk mempengaruhi khalayak Umat Hindu di Kota Mataram untuk mendapat dukungan dalam Pemilu 2014. Penelitian ini dilakukan pada pemilu 2014 di Kota Mataram dengan subjek penelitian adalah Calon Legislatif Hindu PDIP DPRD Kota Mataram dan Khalayak Umat Hindu di Kota Mataram, serta objek penelitian yaitu rekonstruksi retorika politik, proses retorika politik, dan dampak retorika politik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan rekonstruksi retorika politik, untuk menjelaskan proses retorika politik, dan menemukan dampak retorika politik yang dilakukan oleh Calon Legislatif Hindu DPRD Kota Mataram. Penelitian ini menggunakan paradigm kualitatif bersifat ex pose facto. Landasan teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori retorika, teori dramaturgi, dan teori use and gratification.Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa rekonstruksi retorika politik berawal dari menganalisis khalayak pendengar akan mengetahui karakter khalayak maka pesan politik akan dengan mudah diterima. Setelah menganalisis khalayak hal yang selanjutnya dilakukan adalah kanon yaitu prinsip dalam retorika dimulai dari penemuan masalah-masalah berupa simbol-simbol dan bahasa-bahasa percakapan yang kemudian disusun dalam pengaturan naskah pidato politik dari pengantar personal Calon legislatif Hindu kemudian mengkonsepkan program-program kerja sebagai isi pidato kampanye, dan menyimpulkan maksud dan tujuan dari pidato, langkah selanjutnya yaitu menentukan gaya bahasa yang digunakan agar sesuai dengan kondisi khalayak. Proses retorika politik yaitu dengan sistem penyampaian dan presentasi diri yang sesuai baik sehingga menciptakan ikatan emosional dengan mengkonsepkan pencitraan personal, dan menjalankan komunikasi interpersonal, kelompok, organisasi, dan massa. Dampak Retorika Politik yaitu yang mencangkup tiga point yaitu dampak kognitif (pengetahuan) khalayak yang digiring untuk mengetahui dan tidak sosok Calon Legislatif Hindu, dampak afektif (sikap) Umat Hindu menerima dan tidak menerima Calon Legislatif Hindu untuk maju sebagai kader Hindu dalam Pemilu 2014, dan dampak behavioral (prilaku) yaitu memilih dan tidak memilih Calon Legislatif Hindu dalam Pemilu 2014

Keywords


Retorika Politik, Calon Legislatif Hindu & Pemilu 2014.

Full Text:

PDF

References


Alfian. 1993. Komunikasi Politik dan Sistem Politik Indonesia. Jakarta: Gramedia.

Amal, Ichlasul. 1996. Teori-Teori Mutakhir Partai Politik. Yogyakarta: PT Tiara Wacana Yogya.

Anonim. 1997. Kakawin Niti Sastra dan Putra Sasana. Mataram: Parisada Hindu Dharma Indonesia Propinsi Nusa Tenggara Barat.

Ardianto, dan Komala, Lukiah. 2004. Komunikasi Massa: Suatu Pengantar. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Arifin, Zainal. 2010. Penelitian Pendidikan Metode dan Paradigma Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Arikunto, Suharsimini. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Budiardjo, M. 2009. Dasar-Dasar Ilmu Poltik. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Bungin, Burhan. 2012. Penelitian Kualitatif ( Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, Dan Ilmu Sosial Lainnya). Jakarta: Kencana.

Cangara, Hafied. 2009. Pengantar Ilmu Komuniasi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Chilcote, H. Ronald. 2004. Teori Perbandingan Politik. Jakarta: Rajawali Pers.

Chaplin, James. 1997. Kamus Lengkap Psikologi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Fiske, John. 2007. Cultural and Communication Studies. Yogyakarta: Jalasutra.

Hendrikus, Dori Wuwur. 1991. Retorika Terampil Berpidato, Berdiskusi, Berargumentasi, Bernegosiasi. Yogyakarta: Kanisius.

Isjwara, F. 1995. Pengantar Ilmu Politik. Bandung: Bina Cipta.

Kadri. 2011. Komunikasi Politik. Yogyakarta: Larispa.

Kansil. 1990. Sistem Pemerintahan Indonesia. Jakarta: Bina Aksara.

Kartini, Kartono. 1996. Pendidikan Politik. Bandung: Mandar Maju.

Kazhim, Musa dan Hamzah, Alfian. 1999. Lima Partai Dalam Timbangan. Bandung: Putaka Hidayah.

Komisi Pemilihan Umum. 2014. Mataram Kota. Mataram: Komisi Pemilihan Umum Daerah Kota Mataram.

Kuhardjo, Noorroso. 1985. Tahap-tahap Perkembangan Politik. Jakarta: Akademika Pressindo.

Kriyantono, Rachmat. 2010. Teknis Praktis Riset Komunikasi: Disertai Contoh Praktis Riset Media, Public Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Kencana.

Mattal, Mahendra. 2010. Intisari Veda. Surabaya: Paramitha.

Marbun. 2002. Kamus Manajemen. Jakarta: Pustaka Sinar harapan.

Miles, B.B., dan A.M. Huberman. 1992. Analisa Data Kualitatif. Jakarta: UI Prees.

Max, Boboy. 1994. DPR RI Dalam Perspektif Sejarah dan Tata Negara. Jakarta:Pustaka Sinar Harapan.

Mudhofir, Ali. 1996. Kamus Teori dan Aliran dalam Filsafat dan Teologi.Yogyakarta: Gajahmada University Press.

Mulyana, Deddy. 2002. Ilmu Komunikasi Suatu Penghantar. Bandung: Remaja Rosdakarya

Mulyana, Dedy. 2004. Metodologi Penelitian Kualitatif: Paradigma Baru Ilmu Komunikasi dan Ilmu Sosial Lainnya. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nanda, Lydia. 2012. “Interpretasi Khalayak Terhadap Retorika Politisi Dalam Televisi (Studi kasus Narasumber “Apa kabar Indonesia” Tv One)” (Tesis). Jakarta: Universitas Indonesia.

Nawawi, Hadari. 2007. Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gaja Mada University Press.

Nimmo, D. (2010). Komunikasi Politik Khalayak dan Efek. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Nurrudin. 2004. Komunikasi Massa. Malang: Cespur.

Pudja, I Gde. 2004. Bhagawad Gita. Surabaya: Paramita.

Pudja, I Gde dan Tjokorda Rai Sudharta. 2002. Manawa Dharmasastra. Jakarta : CV. Felita Nursatama Lestari.

Rakhmat, Jalaluddin. 2015. Retorika Modern. Edisi kesembilanbelas. Bandung: Rosdakarya.

Ridwan. 2003. Skala pengukuran Variabel-Variabel Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Ridwan. 2006. Belajar Mudah Untuk penelitian Guru-Karyawan dan Penelitian Pemula. Bandung: Alfabeta.

Ritzer, George. 2004. Teori Sosiologi Modern (terj). Jakarta: Prenada Media.

Sanit, Arbi. 1997. Partai, Pemilu, dan Demokrasi. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Santoso, Edi dan Sentiansah, Mite. 2012. Teori Komunikasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Savitri, Gita. 2014. “Konstruksi Retorika Politik Dalam Restorasi Citra (Analisis Pers Boediono dalam Kasus Bank Century)” (Tesis). Jakarta: Universitas Indonesia.

Sekretariat Jenderal DPR RI. 1997. Peraturan Tata Tertib DPR RI. Jakarta: KPU.

Subiakto, Henry dan Ida, Rachmah. 2012. Komunikasi Politik, Media, dan Jakarta: Kencana.

Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Administrasi, Bandung : CV. Alfabeta

Sugiyono. 2005. Memahami Penelitian Kualitatif; Dilengkapi Contoh Proposal dan Laporan Penelitian. Bandung: PT Alfabeta.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukarna. 1981. Sistem Politik Indonesia. Bandung: Penerbit Alumni.

Sukandarrumidi. 2006. Metodologi penelitian; Petunjuk Praktis Untuk Peneliti Pemula. Yogyakarta: Gadjah Mada University Pers.

Surbakti, Ramlan. 1999. Memahami Ilmu Politik, Gramedia: Jakarta.

Suyanto dan Sutinah. 2006. Metode Penelitian Sosial. Jakarta: Kencana.

West, Richard dan Turner, Lynn H. 2008. Pengantar Teori Komunikasi: analisis dan aplikasi. Jakarta: Salemba Humanika.

Wiryanto. 2000. Teori Komunikasi Massa. Jakarta: PT.Grasindo.

Wirata, I Wayan. 2016. Komunikasi Politik Caleg Hindu Kota Mataram dalam Pemilu 2014 (perspektif sosiologi agama). Mataram: Jurnal STAHN Gde Pudja

Badan Pusat Statistik. 2014. Mataram Kota. Mataram: diakses dari www.bps.co.id.html pada tanggal 20/3/2016.

www.ruswanto.com/p/teknik-penyajian-data-html diunduh tanggal 20/3/2016 pukul 9.00. WITA.

http://www.mataramkota.go.id/gambaran-umum.html diunduh tanggal 5/4/2016 pukul 10.00 WITA.

https://id.wikipedia.org/wiki/Kota_Mataram diunduh tanggal 7/4/2016 pukul 11.00 WITA.




DOI: https://doi.org/10.33758/mbi.v14i8.478

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


____________________________________________
MEDIA BINA ILMIAH

ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505( online)
Published by BINA PATRIA | Email: laloemipa@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats