PERBANDINGAN KEEFEKTIFAN PEMODELAN METODE MOVING AVERAGE DAN METODE EXPONENTIAL DOUBLE SMOOTHING UNTUK PERAMALAN PENGUJUNG HOTEL BINTANG 1 SAMPAI BINTANG 5 DI PROVINSI NTB

lalu Masyhudi

Abstract


Penghargaan Lombok sebagai tujuan wisata halal terbaik menimbulkan efek yang signifikan terhadap kunjungan wisata yang terus mengalami peningkatan, terutama kunjungan wisatawan yang penduduknya bermayoritas muslim di antaranya adalah wisatawan yang berasal dari timur tengah, Brunei dan Malaysia mulai berdatangan. Berbagai event/ kegiatan promosi telah dilakukan oleh pemerintah Provinsi NTB untuk mendatangkan wisatawan ke pulau Lombok. Berkaitan dengan penyediaan sarana dan prasarana perlu dilakukan peramalan untuk memprediksi kunjungan untuk periode yang akan datang. Peramalan dapat dilakukan menggunakan metode time series. Metode time series yang dapa digunakan diantaranya adalah metode moving average dan exponential double smoothing dari Brown. Moving average. Penelitian ini membandingkan efektifitas hasil peramalan dengan dua metode tersebut. Hasil yang diperoleh adalah metode double exponential smoothing dari Brown, dengan model sebagai berikut F_(t+m) = 53.182,25 + 600,93 (m).

Full Text:

PDF

References


Ai.T.J. 2009. Optimasi Peramalan Pemulusan Eksponensial Satu Parameter dengan Menggunakan Algoritma Non-Linear Programming. Jurnal Teknologi Industri. 3 (3) : 139-148.

Anonym. 2011. Metode Pemulusan Eksponensial. Online: http://www.scribd.com/doc/56496579/Pada-Metode-Pemulusuan-Eksponensial. Diakses tanggal 21 April 2016.

Box. G.E.P.. Jenkins. G.M.. and Reinsel. G.C. 2008. Time Series Analysis. Forecasting and Control. 4th ed. New Jersey: John Wiley and sons. Inc

BPS. 2008-2016. Nusa Tenggara Barat dalam Angka 2008. Mataram: CV. Maharani

Heizer. Jay dan Render. Barry. 2008. Manajemen Operasi. Jakarta: Salemba Empat

Montgomery. D. C. Jennings. C. L. and Kulahci. M. 2008. Introduction to Time Series Analysis and Forecasting. Wiley: New Jersey. 445 p.

Juanda. Bambang. 2012. Ekonometrika Deret Waktu: Teori dan Aplikasi. Bogor: IPB Press.

Prastyo. D.D. 2011. Analisis Time Series. Online : http://www.its.ac.id/. Diakses tanggal 10 Februari 2016.